Cara Membuat File Rar atau Zip dengan Password

Cara mudah memberi password pada file Rar atau Zip - Komputer sekarang ini merupakan alat selalu digunakan untuk bekerja seperti perkantoran, lembaga pendidikan, bahkan perorangan dan sebagainya. Dengan perkembangan zaman maka komputer sudah banyak digunakan oleh individu orang dan hampir semua kalangan sudah mengenal yang namanya komputer.

Penggunaan komputer banyak digunakan untuk membuat file atau dokumen yang bersifat elektronik. Nah, dalam membuat sebuah file atau mengperasikan sebuah komputer tentunya kita harus mempunyai ilmu tentang komputer. Walaupun ilmu komputer bukanlah ilmu yang wajib diketahui namun kita hanya mempelajarinya sekedar keperluaan saja.

Sekarang ini sudah banyak yang diperlukan untuk menggunakan komputer. Sebagai yang sering kita temukan yaitu dalam membuat sebuah surat kita memerlukan komputer untuk membuatnya karena zaman sekarang sudah menggunakan surat hasil ketikan komputer. Hal ini tidak sama dengan dulu yang menggunakan surat hasil tulis tangan. Memang ini tidak ada masalah bagi kita namun bagi penerima mungkin akan merasa hal yang tidak kita harapkan.


Dengan demikian kita bisa mempelajarinya untuk membuat surat dengan komputer. Begitu juga dengan hal lainnya yaitu membuat file - file yang lainnya seperti membuat file yang ada di dalam sebuah folder. Hal ini kita lakukan ketika kita sudah banyak membuat file dan kita ingin mendokumentasikan ke dalam sebuah folder agar lebih hemat tempat atau tidak amburadur.

Adapun setelah membuat folder kita ingin mengupload file tersebut ke internet karena sekarang ini kita sudah menggunkan layanan internet maka kita menyimpan file tersebut di internet. Fungsi kita menyimpan di internet bila suatu saat komputer kita terhapus data - data yang ada di dalam hardisk komputer kita maka kita mendownloadnya kembali di internet. Selain itu kita bisa menggunakan layanan internet untuk mengirim file yang kita punya untuk orang walaupun lain tempat dengan waktu yang lumayan cepat.

Nah, setelah membahas sedikit mengenai komputer maka kita ingin berbagi sedikit mengenai tutorial yaitu bagaimana cara membuat file format Rar atau Zip dengan password. Berikut langkah - langkahnya :
1. Pastikan komputer atau laptop kita sudah terinstall program winrar.
2. Selanjutnya kita siapkan sebuah file atau berupa folder dan bisa juga beberapa folder yang akan kita comprase menjadi file Rar atau Zip dengan winrar.
3. Langkah berikutnya yaitu klik kanan pada folder yang ingin kita buat menjadi file Rar atau Zip, lalu klik Add to archive...
Cara Membuat File Rar atau Zip dengan Password

4. Maka kita akan melihat pada tab General ada 2 format yang bisa kita pilih bisa dengan menggunakan format Rar maupun format Zip. Silahkan pilih salah satu diantara kedua format tersebut.
Cara Membuat File Rar atau Zip dengan Password

5. Kemudian klik pada tab Advanced, klik Set password maka akan muncul jendela baru dan silahkan isi password dan verifikasi password. Setelah itu centang Encrypt file names dan tekan OK.
Cara Membuat File Rar atau Zip dengan Password

Sampai disini kita sudah selesai membuat file Rar atau Zip dangan menggunakan password. Jika file ini dibuka maka akan terlebih dahulu dimintakan password.


Baca juga artikel review yang telah dipublikasikan mengenai Cara Mengatasi Anyang - Anyangan dengan Uri-Cran dari Ra21 Atjeh. Anda bisa membaca juga artikel terkait lainnya yaitu Tips Memilih Jasa Logistics Terpercaya Di Indonesia dan Tips Memilih Jasa EKspedisi Pengiriman Barang.
Itulah sedikit tutorial mengenai bagaimana cara membuat file Rar atau Zip dengan menggunakan password. Jika ingin mengetahui tutorial lainnya bisa buka pada halaman sitemap yang ada di dalam blog ini dan temukan artikel - artikel lainnya.

Komentar

Postingan Populer